logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊStrategi Ambideksteritas dan...
Iklan

Strategi Ambideksteritas dan Investasi Transisi Energi

Untuk menghindari tekanan finansial, perlu mempertimbangkan pemakaian strategi ambideksteritas agar tidak terjadi hambatan besar dalam perjalanan investasi dan memenuhi kewajiban pengembaliannya.

Oleh
MANEREP PASARIBU
Β· 1 menit baca
Petugas PT PLN wilayah Kalselteng berupaya memperbaiki gangguan pada tower transmisi yang sempat tertimpa pohon di wilayah Kabupaten Katingan, Kalimantan Tengah, pada Rabu (12/10/2022).
PT PLN KALSELTENG

Petugas PT PLN wilayah Kalselteng berupaya memperbaiki gangguan pada tower transmisi yang sempat tertimpa pohon di wilayah Kabupaten Katingan, Kalimantan Tengah, pada Rabu (12/10/2022).

Investasi baru transisi energi PLN membutuhkan dana sangat besar. Dirut PLN Darmawan Prasodjo menjelaskan diperlukan dana sebesar 726 miliar dollar AS (Rp 10.700 Triliun) untuk periode 2020-2060. Untuk investasi langsung, periode 2020-2030 membutuhkan 85 miliar dollar AS (Rp 1.252 Triliun).

Untuk itu diperlukan kebijakan agar tidak terjadi stress keuangan di perusahaan induk dan subinduk PLN melalui penerapanstrategi ambideksteritas dan prinsip managemen keuangan, Cash-Not Profit- is King. Uang tunai adalah raja, bukan profit.

Editor:
HARYO DAMARDONO, ANDREAS MARYOTO
Bagikan