logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊEkonomi Dunia dan Kita
Iklan

Ekonomi Dunia dan Kita

Memberi narasi ketakutan secara berlebihan akan menyebabkan pengusaha menunda atau berhenti investasi dengan menyimpan dollar AS atau emas, dan ini akan lebih memperlemah rupiah dan ekonomi.

Oleh
M JUSUF KALLA
Β· 1 menit baca
Ilustrasi
HERYUNANTO

Ilustrasi

Kekhawatiran bahwa perekonomian dunia akan mengalami krisis pada tahun ini dan tahun depan tentu beralasan karena Covid-19 dan perang Rusia-Ukraina menyebabkan masalah besar di Eropa dan AS.

Covid-19 di Eropa dan Amerika Serikat sudah menjadi endemi. Di hampir semua negara Eropa dan di AS, orang-orang tidak lagi pakai masker. Seperti juga di Indonesia, di rumah sakit hampir tidak ada lagi pasien Covid-19 seperti tahun 2020-2021.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan