logo Kompas.id
OpiniMewaspadai ”Long Covid”
Iklan

Mewaspadai ”Long Covid”

Dua tahun pandemi ini dikhawatirkan memunculkan ancaman adanya krisis yang tersamar long covid. Ancaman bisa makin parah, akibat munculnya galur baru Omicron dan varian baru yang ditemukan di kota Marseille, Perancis.

Oleh
SYAFIQ BASRI ASSEGAFF
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/on0QVlot6w36_5nJdeEzxl9tuv8=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2022%2F01%2F20220111-opini-digital-2_1641909657.jpg
HERYUNANTO

Heryunanto

Dua tahun pandemi ini dikhawatirkan memunculkan ancaman adanya krisis yang tersamar: long covid. Dinamai juga dengan ”sindroma pasca-Covid”, krisis ini bahkan juga mengancam banyak negara maju yang laju vaksinasinya cukup kencang seperti AS dan Inggris.

Ancaman bisa makin parah, akibat munculnya galur baru Omicron dan, ini yang terbaru: adanya sebuah varian baru yang sementara ini dinamai varian IHU (dari nama lembaga penelitinya, Instituts hospitalo-universitaires) di Kota Marseille, Perancis. Galur baru yang diberi kode B.1.640.2 ini mengandung 46 mutasi—lebih banyak dibandingkan dengan mutasi pada galur Omicron—dan dikhawatirkan lebih menular dan lebih kebal terhadap vaksin.

Editor:
Sri Hartati Samhadi, Yohanes Krisnawan
Bagikan