logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊEvaluasi Siklus Kekerasan di...
Iklan

Evaluasi Siklus Kekerasan di Papua

Kondisi pra-damai yang ditunjang komitmen politik yang kuat untuk melakukan dialog dan negosiasi antara para pihak yang bertikai, dapat menyelesaikan konflik secara menyeluruh dan bermartabat di Papua.

Oleh
HIPOLITUS WANGGE
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1SIjCChSu21T1LC60GFj_rRQEn0=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2F20211003-Opini-Digital-1_1633269187.jpg
Kompas

Heryunanto

Penelitian lapangan di 2019 mempertemukan penulis dengan seorang pria asal Jawa Timur yang menghabiskan sebagian hidupnya sebagai guru di daerah pegunungan Papua, termasuk di Nduga pada 2015-2017.

Pengalaman mengajar di Nduga membuatnya begitu akrab dengan penduduk setempat. Hampir setiap hari ia memperoleh makanan dari masyarakat Nduga sebagai balas jasa atas pengabdiannya bagi anak-anak Nduga.

Editor:
Sri Hartati Samhadi, yohaneskrisnawan
Bagikan