Iklan
Lebaran, Refleksi Keagamaan dan Kebangsaan
Di tengah keheningan, keprihatinan, dan keikhlasan hati, mari di sepanjang malam jelang Lebaran, kita mendengarkan kumandang kebesaran Tuhan yang Maha Besar, Tuhan yang Maha Esa, yang kepada-Nya kita semua kembali.
Lebaran kali ini, kita masih dalam situasi pandemi Covid-19 dan diliputi keprihatinan nasional. Kedatangannya tidak selayaknya kita sambut dengan cara-cara konsumtif secara berlebihan dan hura-hura. Apalagi dengan membuat kerumunan dan mengabaikan protokol kesehatan yang berpotensi menimbulkan kluster penularan baru.
Esensi kemenangan Ramadhan