logo Kompas.id
โ€บ
Opiniโ€บMembuat Ruangan Ber-AC Bebas...
Iklan

Membuat Ruangan Ber-AC Bebas Virus Korona

Aditianto Ramalen dari Program Studi Teknik Material ITB menyarankan teknik sederhana dan darurat untuk mensterilkan ruangan ber-AC agar bebas SARS-CoV-2. Caranya adalah dengan memasang alat pengering rambut.

Oleh
Zeily Nurachman
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/cCIFMU8G86tKIpIQj_d6M7RKnCs=/1024x682/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FPotensi-Klaster-Perkantoran_90877353_1596558234.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Pegawai perkantoran di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, memanfaatkan jam istirahat makan siang, Selasa (4/8/2020). Terkait makin banyaknya kasus positif Covid-19 di perkantoran, Disnakertrans dan Energi DKI Jakarta meminta setiap perkantoran mengaktifkan gugus tugas internal, tegas menerapkan protokol kesehatan, dan bersikap proaktif melaporkan kondisi mereka ke dinas terkait.

Apabila seorang yang tanpa gejala terinfeksi virus korona dan ia berlama-lama dalam ruangan ber-AC, mereka yang berada dalam ruangan yang sama akan terkena dampaknya.

Dia menjadi โ€generatorโ€ yang memancarkan virus korona (SARS-CoV-2) ke sekitarnya, apalagi jika yang bersangkutan sering batuk atau bersin.

Editor:
yohaneskrisnawan
Bagikan