logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊRumahku, Sekolahku
Iklan

Rumahku, Sekolahku

Kita berharap wabah korona akan memberikan kesadaran akan perlunya hidup yang sederhana, saling berbagi kasih, dan bersama-sama menghadirkan surga di muka bumi.

Oleh
Komaruddin Hidayat
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6maki50aKNfseZkEW_d3ptfCONU=/1024x671/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F26583de5-ddc5-41bf-b05b-99c213a78cb7_jpg-1.jpg
Kompas/Priyombodo

Petugas pemadam kebakaran membantu penyemprotan disinfektan untuk mengantisipasi penyakit Covid-19 di ruang kelas SDN 05, Petukangan Selatan, Jakarta Selatan, Kamis (26/3/2020).

Pandemi virus korona memaksa banyak sekolah meliburkan para siswa. Mereka dianjurkan belajar di bawah pengawasan orangtua di rumah masing-masing.

Sebagian proses pembelajaran diganti lewat e-learning, belajar jarak jauh secara daring. Ini sebuah pengalaman baru yang memerlukan adaptasi bagi semua pihak.

Editor:
yohaneskrisnawan
Bagikan