logo Kompas.id
OlahragaSemalaman di Rumah Garuda,...
Iklan

BONJOUR PARIS

Semalaman di Rumah Garuda, Episentrum Kontingen Olimpiade Indonesia

Begitu banyak kisah kontingen Indonesia dalam semalam di Rumah Garuda. Rumah itu hanya muncul saat Olimpiade Paris 2024.

Oleh
KELVIN HIANUSA
· 1 menit baca

Ketua Kontingen Indonesia Anindya Bakrie (ketiga dari kanan) memberikan jersei Indonesia ke pada Duta Besar Indonesia untuk Perancis Mohammad Oemar (kedua dari kiri) di Rumah Garuda, Paris, pada Selasa (23/7/2024).
KELVIN HIANUSA

Ketua Kontingen Indonesia Anindya Bakrie (ketiga dari kanan) memberikan jersei Indonesia ke pada Duta Besar Indonesia untuk Perancis Mohammad Oemar (kedua dari kiri) di Rumah Garuda, Paris, pada Selasa (23/7/2024).

Langit mulai menggelap. Tidak seperti di Jakarta, matahari lebih awet di Paris. Pukul 20.00 WIB saja, langit masih cukup terang. Dari kejauhan, terdengar samar-samar lantunan piano diiringi nyanyian ”Mungkinkah” yang dipopulerkan grup band Stinky. ”Di saat kau jauh dariku…,” nyanyi sekumpulan laki-laki yang terdengar begitu rapuh.

Editor:
PRASETYO EKO PRIHANANTO
Bagikan

Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 13 dengan judul "Sensasi Bermalam di Rumah Garuda".

Baca Epaper Kompas
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Memuat data...
Memuat data...