logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊMengukur Diri dari Ajang-ajang...
Iklan

Mengukur Diri dari Ajang-ajang Lari

Menuju PON Aceh-Sumut 2024, atlet seperti Odekta Elvina Naibaho dan Robi Syianturi mengukur diri dari perlombaan lari.

Oleh
REBIYYAH SALASAH
Β· 1 menit baca
Pelari Odekta Elvina Naibaho menjadi yang tercepat di nomor <i>half marathon</i> putri PLN Electric Run 2023 di Gading Serpong, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten, Minggu (10/12/2023). Odekta juga tercepat di LPS Monas Half Marathon 2024, 30 Juni lalu.
KOMPAS/FAKHRI FADLURROHMAN

Pelari Odekta Elvina Naibaho menjadi yang tercepat di nomor half marathon putri PLN Electric Run 2023 di Gading Serpong, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten, Minggu (10/12/2023). Odekta juga tercepat di LPS Monas Half Marathon 2024, 30 Juni lalu.

Perlombaan lari yang marak digelar di Indonesia menjadi tempat bagi para atlet untuk mengukur hasil latihan menjelang partisipasi di Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumatera Utara 2024. Dengan persaingan yang tidak jauh berbeda, mereka menjadikan ajang-ajang lari sebagai simulasi PON.

Di atas podium tertinggi perlombaan lari LPS Monas Half Marathon 2024, Minggu (30/6/2024), Odekta Elvina Naibaho berdiri sembari mengangkat papan hadiah simbolis. Dengan catatan waktu 1 jam 16 menit 26 detik, Odekta menjadi yang tercepat di antara pelari putri Indonesia lain.

Editor:
EMILIUS CAESAR ALEXEY
Bagikan