logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊMbappe Cedera, Penampilannya...
Iklan

Mbappe Cedera, Penampilannya Bersama Perancis di Piala Eropa Diragukan

Cedera patah tulang hidung yang dialami Kylian Mbappe menimbulkan kekhawatiran bagi rekan setim dan penggemar Perancis.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
Β· 0 menit baca
Maximilian Wober dari Austria memegang kepala setelah mencetak gol bunuh diri pada pertandingan Grup D antara Austria dan Perancis pada turnamen sepak bola Piala Eropa 2024 di Duesseldorf, Jerman, Selasa (18/6/2024) dini hari WIB.
SO

Maximilian Wober dari Austria memegang kepala setelah mencetak gol bunuh diri pada pertandingan Grup D antara Austria dan Perancis pada turnamen sepak bola Piala Eropa 2024 di Duesseldorf, Jerman, Selasa (18/6/2024) dini hari WIB.

DUESSELDORF, SELASA β€” Kylian Mbappe mengalami cedera patah tulang hidung saat Perancis menang 1-0 atas Austria dalam laga perdana Piala Eropa 2024 di kota Duesseldorf, Jerman, Selasa (18/6/2024) dini hari WIB. Cedera yang dialami pemain baru Real Madrid ini membuat dirinya diragukan dapat tampil lagi di ajang ini.

Pertandingan kedua di Grup D Piala Eropa 2024 antara Perancis melawan Austria ini digelar di Stadion Duesseldorf Arena. Pertandingan sengit itu dipimpin wasit Jesus Gil Manzano asal Spanyol.

Editor:
WISNU AJI DEWABRATA
Bagikan