logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊBerjuang Layaknya Final
Iklan

Berjuang Layaknya Final

Indonesia akan melawan Korea Selatan pada perempat final Kejuaraan Piala Thomas. Pemain bertekad berjuang mati-matian.

Oleh
YULIA SAPTHIANI
Β· 1 menit baca
Anthony Sinisuka Ginting mengembalikan kok ke pemain India, Prannoy HS, pada penyisihan Piala Thomas di Chengdu Hi Tech Zone Sports Centre Gymansium, Chengdu, China, Rabu (1/5/2024). Anthony kalah dengan skor 21-13, 12-21, 12-21.
HUMAS PBSI

Anthony Sinisuka Ginting mengembalikan kok ke pemain India, Prannoy HS, pada penyisihan Piala Thomas di Chengdu Hi Tech Zone Sports Centre Gymansium, Chengdu, China, Rabu (1/5/2024). Anthony kalah dengan skor 21-13, 12-21, 12-21.

CHENGDU, KAMIS β€” Tim bulu tangkis putra Indonesia punya catatan kemenangan yang bagus saat bertemu Korea Selatan pada kejuaraan Piala Thomas. Namun, kekalahan dalam dua pertemuan terakhir pada kejuaraan beregu putra lainnya patut membuat Indonesia waspada saat bertemu Korea Selatan dalam perempat final Piala Thomas.

Pertemuan tersebut akan berlangsung di Chengdu Hi Tech Zone Sports Centre Gymnasiun, Chengdu, China, pada Jumat (3/5/2024), mulai pukul 16.00 WIB. Perempat final lain dalam waktu yang sama mempertemukan Denmark dan Taiwan.

Editor:
EMILIUS CAESAR ALEXEY
Bagikan