logo Kompas.id
OlahragaAtasi “Jet Lag”, Aldila...
Iklan

Atasi “Jet Lag”, Aldila Menangi Dua Pertandingan

Setelah tampil pada turnamen profesional WTA 1000 Guadalajara, Aldila Sutjiadi tidak memiliki waktu untuk rehat. Dia langsung terbang ke China untuk mengikuti Asian Games Hangzhou 2022.

Oleh
YULIA SAPTHIANI
· 1 menit baca
Petenis Indonesia, Aldila Sutjiadi dan Jessy Rompies, meluapkan kegembiraan bersama Wynne Prakusya usai mengalahkan ganda putri asal Thailand dua set langsung pada SEA Games Kamboja di Morodok Techo National Stadium, Selasa (9/5/2023).
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Petenis Indonesia, Aldila Sutjiadi dan Jessy Rompies, meluapkan kegembiraan bersama Wynne Prakusya usai mengalahkan ganda putri asal Thailand dua set langsung pada SEA Games Kamboja di Morodok Techo National Stadium, Selasa (9/5/2023).

HANGZHOU, SENIN -Sehari setelah tiba di Hangzhou, China, dari Meksiko, Aldila Sutjiadi bermain dalam dua nomor cabang tenis Asian Games 2022. Petenis Indonesia itu bisa mengatasi jet lag dan rasa lelah hingga memenangi pertandingan ganda putri dan campuran.

Dalam pertandingan sesi Senin (25/9/2023) siang di Hangzhou Olympic Sports Park Tennis Center, Aldila menjalani babak pertama ganda putri bersama Janice Tjen. Mereka mengalahkan pemain Uzbekistan, Akgul Amanmuradova/Sevil Yuldasheva, dengan skor 6-2, 6-4.

Editor:
YULVIANUS HARJONO
Bagikan