logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊMenjaga Regenerasi dan Target ...
Iklan

Menjaga Regenerasi dan Target Prestasi

Tim bola voli putra dan putri disiapkan dengan tujuan regenerasi sambil tetap menjaga target prestasi. Waktu persiapan yang cukup singkat bisa menjadi kendala.

Oleh
JOHANES WASKITA UTAMA, Atiek Ishlahiyah Al Hamasy
Β· 1 menit baca
Pemain tim nasional bola voli putra berlatih kebugaran di Padepokan Bola Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Bogor, Jawa Barat, Rabu (19/4/2023).
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Pemain tim nasional bola voli putra berlatih kebugaran di Padepokan Bola Voli Jenderal Polisi Kunarto, Sentul, Bogor, Jawa Barat, Rabu (19/4/2023).

Sorakan penggugah semangat terdengar bersahutan di Arena Padepokan Bola Voli Jenderal Kunarto, Sentul, Bogor, Jawa Barat, Kamis (27/4/2023). Di lapangan pertama, tim nasional bola voli putri yang disiapkan untuk tampil di SEA Games Kamboja 2023 berlatih game diawasi oleh pelatih M Alim Suseno.

Para pemain yang diproyeksikan menjadi pemain mula, seperti Wilda Siti Nurfadhila, Agustin Wulandari, Megawati Hangestri, Ratri Wulandari, Mediol Stiovanny Yoku, Tisya Amalia Putri, dan libero Yulis Indahyani, bergabung di satu sisi lapangan. Di seberang net, asisten pelatih Robbi Meliala bergabung dengan tim kedua untuk memperkuat serangan.

Editor:
JOHANES WASKITA UTAMA
Bagikan