logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊPerlu Pembenahan Individu pada...
Iklan

Perlu Pembenahan Individu pada Ganda Campuran

Dua wakil ganda campuran pelatnas bulu tangkis tersingkir pada babak pertama Indonesia Terbuka. Mereka masih memiliki banyak kekurangan individu yang harus dibenahi untuk bersaing dengan pemain elite dunia.

Oleh
YULIA SAPTHIANI, I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
Β· 1 menit baca
Ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari saat dikalahkan pasangan Thailand, Supak Jomkoh/Supissara Paewsampran, pada perempat final turnamen Daihatsu Indonesia Masters di Istora, Senayan, Jakarta, Jumat (10/6/2022). Rinov/Pitha tumbang pada babak pertama East Ventures Indonesia Terbuka dari pasangan Korea Selatan, Seo Seung-jae/Chae Yu-jung, Selasa (14/6/2022).
HUMAS PP PBSI

Ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari saat dikalahkan pasangan Thailand, Supak Jomkoh/Supissara Paewsampran, pada perempat final turnamen Daihatsu Indonesia Masters di Istora, Senayan, Jakarta, Jumat (10/6/2022). Rinov/Pitha tumbang pada babak pertama East Ventures Indonesia Terbuka dari pasangan Korea Selatan, Seo Seung-jae/Chae Yu-jung, Selasa (14/6/2022).

JAKARTA, KOMPAS - Tak adanya atlet senior sebagai panutan di pelatnas bulu tangkis Cipayung membuat pemain ganda campuran harus melalui proses panjang untuk bisa bersaing dengan pemain elite dunia. Mereka bahkan harus membenahi kemampuan individu untuk meningkatkan kualitas permainan.

Kelemahan pada kemampuan individu itu terlihat dari turnamen East Ventures Indonesia Terbuka BWF World Tour Super 1000 di Istora Gelora Bung Karno, Jakarta, 14-19 Juni. Tak ada wakil ganda campuran pelatnas bulu tangkis Cipayung yang bisa melewati babak pertama, Selasa (14/6/2022).

Editor:
JOHANES WASKITA UTAMA
Bagikan