logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊToprak Razgatlioglu di Mata...
Iklan

Toprak Razgatlioglu di Mata Sang Guru

Kenan Sofuoglu, guru sekaligus manajer Toprak Razgatlioglu, mengungkap jalan panjang yang dilalui muridnya itu menuju juara Superbike. Sosok pahlawan bagi Toprak itu juga menguak peluang anak didiknya itu ke MotoGP.

Oleh
AGUNG SETYAHADI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/eoZIl5PSdw-ccQV4HANAnmHB4Kw=/1024x665/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2022%2F01%2F894df664-1f88-4fe1-b2df-e1ad6ceebe5c_jpg.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Kenan Sofuoglu (kanan), pelatih sekaligus manajer pebalap Toprak Razgatlioglu, mendampingi anak asuhnya  pada seri terakhir World Superbike di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, 21 November 2021. Sofuoglu mendampingi karier Toprak hingga meraih gelar juara dunia WSBK yang direbut di Sirkuit Mandalika. Dia telah melatih Toprak selama 10 tahun terakhir.

Kenan Sofuoglu sangat kalem dan tenang. Kehadiran juara dunia lima kali Supersport itu di garasi tim Pata Yamaha with Brixx WSBK tersamar oleh kesibukan tim menyiapkan motor untuk Toprak Razgatlioglu.

Namun, kesan sunyi Sofuoglu itu berkebalikan dengan perannya membina Toprak sejak 10 tahun lalu. Berkat Sofuoglu, Toprak bisa mengasah mental serta keterampilan membalap ala pebalap elite dunia. Sofuoglu menunjukkan jalan panjang, keras, dan penuh pengorbanan sejak Toprak berusia 15 tahun.

Editor:
Wisnu Aji Dewabrata, Johan Waskita
Bagikan