logo Kompas.id
OlahragaJadwal Berlubang ”Boxing Day”
Iklan

Jadwal Berlubang ”Boxing Day”

Satu per satu pertandingan di periode ”Boxing Day” mulai dibatalkan akibat kasus Covid-19. Liga Inggris membuka kemungkinan pembatalan laga lainnya.

Oleh
KELVIN HIANUSA
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Wk-RsSemd54nPUwt2rApry12uGg=/1024x777/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F12%2Fnad10_1640269166.jpg
AP PHOTO/FRANK AUGSTEIN

Petugas mengecek dokumen vaksinasi Covid-19 milik penonton di pintu masuk Stadion Tottenham Hotspur menjelang laga Liga Inggris antara Tottenham Hotspur dan Liverpool di London, Inggris, 19 Desember 2021. Jadwal padat di akhir tahun berkurang setelah sejumlah klub terhantam Covid-19.

LIVERPOOL, KAMIS — Periode ”Boxing Day” di Liga Inggris musim ini tidak akan sepadat biasanya. Periode jadwal pertandingan terpadat dalam semusim kalender ini terdampak badai kasus Covid-19. Satu per satu pertandingan mulai dibatalkan pengelola liga yang membuat jadwal tampak berlubang.

Pengelola Liga Inggris baru saja mengumumkan pembatalan laga antara Liverpool versus Leeds United dan Wolverhampton Wanderers versus Watford, Kamis (23/12/2021) malam WIB. Laga yang seharusnya berlangsung pada Minggu malam itu terpaksa ditunda karena permintaan Leeds dan Watford yang kekurangan pemain untuk berlaga.

Editor:
Johan Waskita
Bagikan