logo Kompas.id
โ€บ
Olahragaโ€บEnam Atlet Bali Masih Jalani...
Iklan

Enam Atlet Bali Masih Jalani Karantina karena OTG

Sebanyak enam atlet Bali masih menjalani karantina. Mereka terkonfirmasi terpapar Covid-19, tetapi nihil gejala dan tidak sakit.

Oleh
Cokorda Yudistira M Putra
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/7k1O-nki1WpJKl0chFpMMggdqNo=/1024x674/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2FIMG-20211008-WA00503_1633665899.jpg
ISTIMEWA

Foto dokumentasi kontingen Bali dalam PON Papua 2021.

BADUNG, KOMPAS โ€” Sebanyak enam atlet PON Papua 2021 dari kontingen Provinsi Bali masih menjalani karantina di fasilitas karantina terpusat di kapal milik Pelni.

Ketua Komite Nasional Olahraga Indonesia (KONI) Bali Ketut Suwandi dari Papua mengatakan, keenam atlet PON dari kontingen Bali itu dalam kondisi baik dan sehat. Mereka terkonfirmasi positif Covid-19, tetapi nihil gejala dan tidak sakit. โ€Kondisinya sebenarnya sehat, mereka OTG (orang tanpa gejala),โ€ kata Suwandi yang dihubungi dari Bali, Jumat (8/10/2021).

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan