logo Kompas.id
โ€บ
Olahragaโ€บGelar Juara Tunggal Putri...
Iklan

Gelar Juara Tunggal Putri Beralih Lagi

Juara bertahan Australia Terbuka, Sofia Kenin, tersingkir pada babak kedua. Dengan kekalahan Kenin, trofi Daphne Akhurst Memorial pun selalu beralih ke tangan yang berbeda sejak 2014.

Oleh
YULIA SAPTHIANI
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0pRorpDOfgf0yG7gCuns6JBvtcA=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2FTENNIS-AUS-OPEN_94469812_1613029949.jpg
WILLIAM WEST / AFP

Petenis AS Sofia Kenin berusaha mengembalikan bola saat melawan petenis Estonia Kaia Kanepi dalam pertandingan babak kedua Australia Terbuka di Margaret Court Arena, Melbourne Park, Kamis (11/2/2021). Kenin, juara bertahan Australia Terbuka, dikalahkan Kaia Kanepi, 3-6, 2-6.

MELBOURNE, KAMIS โ€” Gelar juara tunggal putri Australia Terbuka dipastikan beralih kembali meski turnamen berkategori Grand Slam itu baru berjalan dua babak. Itu terjadi setelah juara bertahan, Sofia Kenin, tersingkir pada babak kedua.

Pada pertandingan yang berlangsung di Margaret Court Arena, Melbourne Park, Kamis (11/2/2021), Kenin dikalahkan Kaia Kanepi, 3-6, 2-6. Itu menjadi kekalahan kedua Kenin setelah bertemu Kanepi pada babak 32 besar WTA Roma 2018.

Editor:
Wisnu Aji Dewabrata
Bagikan