logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊDisaksikan Jokowi, Lindswell...
Iklan

Disaksikan Jokowi, Lindswell Kwok Sementara Memimpin di Nomor Taijijian

Oleh
Korano Nicolash LMS
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vSigiXr4yIuPw6ArvLvGkgz1Rw4=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2Fkompas_tark_20086417_88_0.jpeg
Kompas

Lindswell Kwok kembali memukau para dewan juri saat beraksi dengan menggunakan pedang di nomor Taijijian Putri Kejuaraan Dunia Wushu 2015 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (15/11). Lindswell menyumbangkan emas kedua bagi Indonesia melalui nomor Taijijian Putri setelah ia dinobatkan sebagai juara oleh dewan juri dengan nilai tertinggi 9.61. Sementara pesaingnya, Naoko Ichikizaki dari Jepang meraih medali perak dengan skor 9,55 dan Suijin Chen dari Hong Kong meraih medali perunggu dengan skor 9,54.

JAKARTA, KOMPAS --  Lindswell Kwok salah satu pewushu andalan Indonesia untuk sementara ini tengah memimpin pada hari kedua cabang wushu Asian Games saat membaawakan jurus Taijijian.

Hari ke dua cabang wushu Asian Games yang berlangsung di Hall B3 Kemayoran, Jakarta, Senin (20/8) merupakan lanjutan setelah pada hari pertama para pewushu putri untuk nomor taolu membawakan jurus taijiquan.

Editor:
Bagikan