logo Kompas.id
โ€บ
Olahragaโ€บ37 Poin DeRozan Membawa...
Iklan

37 Poin DeRozan Membawa Toronto Raptors Tundukkan Wizards

Oleh
Korano Nicolash LMS
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IAsolBqTCxhaA38_rFzmGscinlM=/1024x658/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2FWizards-Raptors-Basketball_64485170.jpg
THE CANADIAN PRESS VIA AP/NATHAN DENETTE

Pemain Toronto Raptors, DeMar DeRozan (kanan), mencetak saat melawan Washington Wizards pada laga kedua babak pertama play off NBA di Air Canada Centre, Toronto, Ontario, Selasa (17/4/2018) malam waktu Kanada atau Rabu (18/4/2018) pagi WIB. Raptors menang 130-119.

TORONTO, SELASA โ€” Kali ini giliran DeMar DeRozan, shooting guard Toronto Raptors, yang mampu tampil gemilang untuk membawa timnya menundukkan Washington Wizards kedua kalinya dengan skor 130-119 pada babak pertama play off NBA Wilayah Timur 2018.

DeRozan yang bermain selama 37 menit menyumbangkan 37 angka, 5 rebound, dan 4 asis untuk membawa Raports meraih kemenangan kedua di Air Canada Centre, Toronto, Ontario, Selasa (17/4/2018) malam waktu Kanada atau Rabu (18/4/2018) pagi WIB.

Editor:
Bagikan