logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊCabor Senam Membuka Semarak...
Iklan

Cabor Senam Membuka Semarak PON XXI di Sumut

Semarak PON dibuka dengan senam artistik di Gedung Serbaguna Deli Serdang. Dua medali emas diperebutkan di hari pertama.

Oleh
NIKSON SINAGA
Β· 0 menit baca
Para atlet bertanding di hari pertama Pekan Olahraga Nasional XXI 2024 Aceh-Sumatera Utara yang dibuka dengan cabang olahraga senam artistik di Gedung Serbaguna Sumut, Kabupaten Deli Serdang, Rabu (28/8/2024).
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Para atlet bertanding di hari pertama Pekan Olahraga Nasional XXI 2024 Aceh-Sumatera Utara yang dibuka dengan cabang olahraga senam artistik di Gedung Serbaguna Sumut, Kabupaten Deli Serdang, Rabu (28/8/2024).

MEDAN, KOMPAS β€” Pertandingan Pekan Olahraga Nasional XXI 2024 Aceh-Sumatera Utara dibuka dengan cabang olahraga senam di Gedung Serbaguna Sumut, Kabupaten Deli Serdang, Rabu (28/8/2024). Atmosfer PON melingkupi Sumut dengan dimulainya pertandingan senam. Sumut akhirnya menjadi tuan rumah PON setelah penantian selama 71 tahun.

Pertandingan PON untuk cabor senam dimulai dengan disiplin senam artistik yang diikuti oleh 16 provinsi dengan total 36 atlet. Mereka memperebutkan emas dari 14 nomor senam artistik, yakni 8 untuk putra dan 6 untuk putri.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan