logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊMengantar Burung Sumatera...
Iklan

Mengantar Burung Sumatera Kembali ke Alam dengan Selamat

Pemulihan burung di pusat rehabilitasi memperbesar peluang satwa itu selamat saat dilepasliarkan kembali ke alam.

Oleh
VINA OKTAVIA
Β· 0 menit baca
Burung kinoi (<i>Chloropsis venusta</i>), salah satu burung dilindungi, yang dilepasliarkan BKSDA Sumatera Barat bersama Polres Solok Kota, Yayasan Flight, dan pemerintah nagari di Suaka Margasatwa Barisan, Nagari Gantung Ciri, Kecamatan Kubung, Kabupaten Solok, Sumatera Barat, Selasa (23/11/2021).
KOMPAS/YOLA SASTRA

Burung kinoi (Chloropsis venusta), salah satu burung dilindungi, yang dilepasliarkan BKSDA Sumatera Barat bersama Polres Solok Kota, Yayasan Flight, dan pemerintah nagari di Suaka Margasatwa Barisan, Nagari Gantung Ciri, Kecamatan Kubung, Kabupaten Solok, Sumatera Barat, Selasa (23/11/2021).

Pusat Rehabilitasi Burung Berkicau di Kawasan Taman Hutan Raya Wan Abdul Rachman, Kota Bandar Lampung, menjadi tempat perlindungan dan pemulihan burung-burung korban perdagangan ilegal yang terluka. Dari pusat rehabilitasi ini, burung-burung bisa terbang tinggi dan bebas lagi.

Kicau burung memecah suasana pagi di kawasan Tahura Wan Abdul Rachman, Rabu (21/8/2024). Puluhan ekor burung yang ditempatkan di tiga kandang terpisah berukuran sekitar 2 meter x 2 meter itu seolah saling bersaut-sautan.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan