logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊAksi Pamer Jelita Jeje yang...
Iklan

Aksi Pamer Jelita Jeje yang Menelanjangi Gaya Hidup Pejabat Korup

Unggahan Jelita Jeje mengungkap gaya hidup pejabat yang diam-diam menikmati gratifikasi. KPK diminta menginvestigasi.

Oleh
PANDU WIYOGA
Β· 0 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GWQ_TRJPR-oVEwP1Gtz1KVQZoQU=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2024%2F08%2F01%2F07ff3e29-953f-4ffc-82df-885645ec0a95_jpg.jpg

BATAM, KOMPAS β€” Komisi Pemberantasan Korupsi didesak menginvestigasi dugaan gratifikasi di lingkungan Kejaksaan Agung dan Badan Pengusahaan Bintan. Aroma korupsi itu terungkap berkat unggahan Jelita Jeje yang viral di media sosial saat membela gaya hidup mewah menantu Presiden Joko Widodo, Erina Gundono.

Jelita merupakan istri dari Kepala Badan Pengusahaan (BP) Bintan, Kepulauan Riau (Kepri), Farid Irfan Siddik. Farid yang dilantik menjadi kepala BP Bintan pada 2022 saat masih berusia 28 tahun itu adalah anak dari Staf Ahli Jaksa Agung, Asri Agung Putra. Sebelumnya, Asri menjabat Kepala Kejaksaan Tinggi Kepri pada 2018-2024.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan