logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊLima Dokter Forensik...
Iklan

Lima Dokter Forensik Ditugaskan untuk Ekshumasi Jenazah Afif Maulana

Hasil ekshumasi dan otopsi ulang terhadap jenazah Afif Maulana (13) akan digunakan polisi untuk penyelidikan.

Oleh
YOLA SASTRA
Β· 0 menit baca
Anggun Andriani (kanan) dan Afrinaldi (kiri) orangtua dari Afif Maulana, remaja yang tewas diduga akibat kekerasan polisi, menunjukkan foto ulang tahun ke-13 anaknya dan merupakan foto ulang tahun terakhirnya, di Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM), Jakarta, Senin (1/7/2024).
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Anggun Andriani (kanan) dan Afrinaldi (kiri) orangtua dari Afif Maulana, remaja yang tewas diduga akibat kekerasan polisi, menunjukkan foto ulang tahun ke-13 anaknya dan merupakan foto ulang tahun terakhirnya, di Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM), Jakarta, Senin (1/7/2024).

PADANG, KOMPAS β€” Sebanyak lima dokter forensik ditugaskan Perhimpunan Dokter Forensik dan Medikolegal Indonesia atau PDFMI untuk melakukan ekshumasi dan otopsi ulang jenazah Afif Maulana (13), bocah yang diduga disiksa polisi, di Kota Padang, Sumatera Barat. Proses ekshumasi juga didampingi dua dokter forensik dari Pusat Dokter dan Kesehatan atau Pusdokkes Polri.

”PDFMI sudah membalas surat kami dan menerangkan rencananya Kamis (8/8/2024), akan dilakukan ekshumasi (jenazah Afif Maulana),” kata Kepala Bidang Humas Polda Sumbar Komisaris Besar Dwi Sulistyawan dalam jumpa pers di Polresta Padang, Rabu (7/8/2024).

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan