logo Kompas.id
NusantaraKeberadaan IKN Turut Dorong...
Iklan

Kinerja Pelindo Regional 4

Keberadaan IKN Turut Dorong Kinerja Pelindo Regional 4

Pembangunan IKN berdampak bagi pertumbuhan ekonomi di daerah sekitar. Pergerakan kapal jadi salah satu indikator.

Oleh
RENY SRI AYU ARMAN
· 0 menit baca
Moeldoko, Staf Khussu Presiden, didampingi Regional Head Pelindo 4 Enriany Muis meninjau proyek Terninal Peti Kemas New Makassar, Kamis (26/1/2023). Peoyek ini dipastikan rampung tahun ini.
KOMPAS/RENY SRI AYU ARMAN

Moeldoko, Staf Khussu Presiden, didampingi Regional Head Pelindo 4 Enriany Muis meninjau proyek Terninal Peti Kemas New Makassar, Kamis (26/1/2023). Peoyek ini dipastikan rampung tahun ini.

MAKASSAR, KOMPAS — Proyek Ibu Kota Nusantara atau IKN di Kalimantan Timur turut mendongkrak kinerja di pelabuhan-pelabuhan di wilayah Pelindo 4. Hal ini, antara lain, dipengaruhi kunjungan kapal peti kemas, kapal roro, serta meningkatnya kegiatan kapal curah kering yang melakukan pemuatan batu pecah untuk pembangunan IKN.

Executive Director 4 Pelindo Regional 4 Abdul Azis mengatakan hal ini di Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu (31/7/2024). Sejumlah pelabuhan yang cukup padat melayani IKN adalah pelabuhan Parepare di Sulawesi Selatan. Selain itu, pelabuhan di Balikpapan dan Samarida.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Memuat data...