logo Kompas.id
NusantaraTidak Terkendala Gangguan PDN,...
Iklan

Tidak Terkendala Gangguan PDN, Kecurangan Ditemukan di PPDB Jabar

PPDB di Jawa Barat tak terdampak gangguan layanan Pusat Data Nasional. Bahkan, temuan kecurangan bisa terdeteksi.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 0 menit baca
Suasana pendaftaran ulang penerimaan peserta didik baru (PPDB) tahap pertama di Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Kota Cirebon, Jawa Barat, Kamis (20/6/2024). PPDB tahap awal ini membuka kuota 280 siswa. Namun, pendaftarnya mencapai 368 siswa.
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Suasana pendaftaran ulang penerimaan peserta didik baru (PPDB) tahap pertama di Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Kota Cirebon, Jawa Barat, Kamis (20/6/2024). PPDB tahap awal ini membuka kuota 280 siswa. Namun, pendaftarnya mencapai 368 siswa.

BANDUNG, KOMPAS — Pelaksanaan penerimaan peserta didik baru atau PPDB di Jawa Barat berjalan lancar dan tak terdampak gangguan pada layanan Pusat Data Nasional. Namun, Dinas Pendidikan Jawa Barat berhasil mengungkap kecurangan PPDB di tiga kota dan enam kabupaten.

”Pelaksanaan PPDB tahap I dan tahap II berjalan lancar. Kami pun telah mengumumkan PPDB tahap II pada Jumat (28/6/2024) pukul 20.00 WIB,” kata Pelaksana Harian Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Jabar Ade Afriandi di Bandung, Minggu (30/6/2024).

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan