logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊMembidik PPDB Sekolah Negeri...
Iklan

Membidik PPDB Sekolah Negeri demi Pendidikan yang Terjangkau

Orangtua di Kalbar berbondong-bondong mendaftar PPDB untuk anaknya demi pendidikan dengan biaya yang lebih terjangkau.

Oleh
EMANUEL EDI SAPUTRA
Β· 1 menit baca
Petugas melayani warga yang mencari informasi terkait penerimaan peserta didik baru (PPDB) di Kantor Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta, Yogyakarta, Rabu (12/6/2024).
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Petugas melayani warga yang mencari informasi terkait penerimaan peserta didik baru (PPDB) di Kantor Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta, Yogyakarta, Rabu (12/6/2024).

PONTIANAK, KOMPAS β€” Para orangtua dan calon siswa di Kalimantan Barat mulai menyiapkan sejumlah dokumen yang diperlukan untuk penerimaan peserta didik baru atau PPDB yang kian dekat. Orangtua berharap anak-anak mereka bisa diterima di sekolah negeri yang dipilih untuk dapat mengakses pendidikan dengan biaya yang lebih terjangkau.

Ajeng (30), warga Kelurahan Akcaya, Kecamatan Pontianak Selatan, Kota Pontianak, Kalbar, Rabu (12/6/2024), menuturkan, dalam waktu dekat ia akan mendaftarkan anaknya ke sekolah dasar negeri (SDN). Dalam PPDB nanti, anaknya akan mendaftar dengan sistem zonasi.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan