logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊParpol Mulai Uji Elektabilitas...
Iklan

Parpol Mulai Uji Elektabilitas Bakal Calon Gubernur Kalbar

Parpol di Kalimantan Barat menguji elektabilitas bakal calon kepala daerah Pilkada 2024 melalui survei.

Oleh
EMANUEL EDI SAPUTRA
Β· 1 menit baca
Manggala Agni bersama TNI bergotong royong memadamkan api di Kalimantan Barat. Kebakaran hutan menjadi salah satu tantangan besar yang harus diminimalkan dampaknya oleh gubernur terpilih.
DIREKTORAT PENGENDALIAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN KLHK

Manggala Agni bersama TNI bergotong royong memadamkan api di Kalimantan Barat. Kebakaran hutan menjadi salah satu tantangan besar yang harus diminimalkan dampaknya oleh gubernur terpilih.

PONTIANAK, KOMPAS – Parpol di Kalimantan Barat mulai menguji elektabilitas para bakal calon kepala daerah untuk Pilkada 2024 yang telah mendaftar melalui survei. Namun, perekrutan calon kepala daerah hendaknya juga mempertimbangkan kompetensi dan kredibilitasnya menghadapi tantangan.

Wakil Ketua Pemenangan Pemilu Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Kalbar yang juga Ketua Penjaringan Calon Kepala Daerah DPD Golkar Kalbar Heri Mustamin, Selasa (30/4/2024), menuturkan, masa pendaftaran telah berlangsung pada 22-26 April. Periode tersebut juga termasuk penjaringan.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan