logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊPilihan Tempat Wisata di...
Iklan

Pilihan Tempat Wisata di Lampung yang Cocok untuk Liburan Bareng Keluarga

Destinasi wisata di Lampung tak pernah habis dieksplorasi.

Oleh
VINA OKTAVIA
Β· 0 menit baca
Wisatawan menikmati kesegaran kolam air asin alami atau dikenal dengan sebutan Green Canyon, di kawasan Pantai Minang Rua yang berada di Desa Wisata Kelawi, Kecamatan Bakauheni, Kabupaten Lampung Selatan, Lampung, Rabu (23/8/2023) sore.
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Wisatawan menikmati kesegaran kolam air asin alami atau dikenal dengan sebutan Green Canyon, di kawasan Pantai Minang Rua yang berada di Desa Wisata Kelawi, Kecamatan Bakauheni, Kabupaten Lampung Selatan, Lampung, Rabu (23/8/2023) sore.

Provinsi Lampung mempunyai banyak destinasi wisata yang bisa dikunjungi bersama keluarga saat liburan. Bukan hanya pantai yang indah, wisatawan juga bisa berlibur ke kebun binatang, melihat bangunan cagar budaya, ataupun menengok gajah-gajah jinak yang diperlihara di Taman Nasional Way Kambas.

Deretan pantai indah di Kabupaten Lampung Selatan siap menyambut wisatawan saat akhir pekan. Salah satu pantai yang punya pemandangan indah adalah Pantai Minang Rua, yang terletak sekitar 7 kilometer dari Pelabuhan Bakauheni, Lampung Selatan.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan