logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊMenanti Ketua KONI Sumsel yang...
Iklan

Menanti Ketua KONI Sumsel yang Berkomitmen dan Inovatif

Pemilihan ketua KONI Sumsel akan dilakukan dalam Musyawarah Olahraga Provinsi Luar Biasa, 29-30 November 2023. Calon terpilih diminta berkomitmen penuh memperbaiki pembinaan prestasi olahraga Sumsel.

Oleh
ADRIAN FAJRIANSYAH
Β· 1 menit baca
Pelari putri spesialis 400 meter Sumatera Selatan, Sri Mayasari (kiri ketiga), menjalani latihan rutin Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI) Sumatera Selatan di Kompleks Olahraga Jakabaring, Palembang, Sumsel, Kamis (23/11/2023).
KOMPAS/ADRIAN FAJRIANSYAH

Pelari putri spesialis 400 meter Sumatera Selatan, Sri Mayasari (kiri ketiga), menjalani latihan rutin Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI) Sumatera Selatan di Kompleks Olahraga Jakabaring, Palembang, Sumsel, Kamis (23/11/2023).

PALEMBANG, KOMPAS β€” Dua calon kemungkinan akan bersaing untuk menjadi ketua baru Komite Olahraga Nasional Indonesia Sumatera Selatan dalam Musyawarah Olahraga Provinsi Luar Biasa di Palembang, 29-30 November 2023. Calon yang terpilih diminta berkomitmen penuh memperbaiki pembinaan olahraga di Sumsel dan inovatif dalam mencari pendanaan.

Pelaksana Tugas Ketua KONI Sumsel Andrie Tardiawan Utama Soetarno menyatakan, pihaknya mendapat tugas untuk memastikan pemilihan ketua KONI Sumsel berjalan lancar. Namun, siapa sosok yang nantinya terpilih, hal itu menjadi hak para pemilik suara.

Editor:
HARIS FIRDAUS
Bagikan