logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊGunung Ile Lewotolok di...
Iklan

Gunung Ile Lewotolok di Lembata Kembali Erupsi

Gunung Ile Lewotolok di Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur, erupsi. Masyarakat sekitar dan wisatawan diimbau tidak beraktivitas dalam radius 2 kilometer dari gunung.

Oleh
KORNELIS KEWA AMA
Β· 1 menit baca
Tampak awan vulkanik Gunung Ile Lewotolok (1.423 mdpl), Lembata, NTT, Selasa (14/11/2023), menjulang naik 400-500 meter dari puncak kawah.
DOKUMEN POS PANTAU GUNUNG ILE LEWOTOLOK

Tampak awan vulkanik Gunung Ile Lewotolok (1.423 mdpl), Lembata, NTT, Selasa (14/11/2023), menjulang naik 400-500 meter dari puncak kawah.

LEWOLEBA, KOMPAS β€” Gunung Ile Lewotolok di Lembata, Nusa Tenggara Timur, kembali erupsi, Selasa (14/11/2023) pukul 05.27 Wita. Masyarakat di sekitar gunung diminta menggunakan masker agar terhindar dari abu vulkanik yang bisa menyebabkan ISPA.

”Saat ini Gunung Ile Lewotolok berada pada status Level II atau Waspada,” kata Stanislaus Ara Kia, Kepala Pos Pemantau Gunung Ile Lewotolok, Lembata.

Editor:
IRMA TAMBUNAN
Bagikan