logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊMenggugah Ekosistem Animasi di...
Iklan

Menggugah Ekosistem Animasi di Malang

Craft International Animation Festival IV/2023 digelar di Kota Malang. Sebuah upaya untuk menghidupkan ekosistem animasi teknik klasik di tengah popularitas teknik modern pada industri animasi tahan air.

Oleh
DAHLIA IRAWATI
Β· 1 menit baca
Rimbun Project Wahyu Suntoon dalam Craft International Animation Festival (Craft Animfest) IV tahun 2023 , 23-28 Oktober 2023 di gedung MCC, Kota Malang, Jawa Timur.
KOMPAS/DAHLIA IRAWATI

Rimbun Project Wahyu Suntoon dalam Craft International Animation Festival (Craft Animfest) IV tahun 2023 , 23-28 Oktober 2023 di gedung MCC, Kota Malang, Jawa Timur.

Lantai 5 gedung Malang Creative Center Kota Malang riuh dengan suara pemutaran film, tawa riang anak, hingga obrolan orang-orang. Pertemuan penuh sukacita berbagi ilmu itu merupakan bagian dari Craft International Animation Festival (Craft Animfest) IV tahun 2023.

Bintang (16) dengan semangat mengambil kertas gambar yang ada di meja Rimbun Project Craft Animfest IV. Setelah mengisi data diri, ia pun menerima kertas gambar dari panitia, dan mulai menggambar. Beberapa karakter kartun dengan sedikit tulisan diselesaikannya dengan cepat. Goresan tangan dengan dibantu penggaris kecil miliknya, berhasil menorehkan beberapa karakter kartun pada kertas putih itu.

Editor:
IRMA TAMBUNAN
Bagikan