logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊPembasahan Lahan Gambut di...
Iklan

Pembasahan Lahan Gambut di Banjarbaru

Pembasahan lahan gambut di Kalimantan Selatan terus dilakukan petugas gabungan dalam upaya menjinakkan kebakaran lahan gambut dan memadamkan titik api.

Oleh
JUMARTO YULIANUS
Β· 1 menit baca
Petugas dari Taruna Siaga Bencana (Tagana) Dinas Sosial Provinsi Kalimantan Selatan berjuang memadamkan kebakaran lahan gambut di Kelurahan Syamsudin Noor, Kecamatan Landasan Ulin, Kota Banjarbaru, Sabtu (7/10/2023). Pemadaman titik api di daerah tersebut menjadi prioritas agar kabut asap tidak mengganggu aktivitas penerbangan di Bandara Internasional Syamsudin Noor.
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Petugas dari Taruna Siaga Bencana (Tagana) Dinas Sosial Provinsi Kalimantan Selatan berjuang memadamkan kebakaran lahan gambut di Kelurahan Syamsudin Noor, Kecamatan Landasan Ulin, Kota Banjarbaru, Sabtu (7/10/2023). Pemadaman titik api di daerah tersebut menjadi prioritas agar kabut asap tidak mengganggu aktivitas penerbangan di Bandara Internasional Syamsudin Noor.

BANJARBARU, KOMPAS β€” Titik api pada lahan gambut di ring 1 kawasan Bandara Internasional Syamsudin Noor di Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan, masih belum padam hingga Sabtu (7/10/2023). Pembasahan masih terus dilakukan untuk mencegah kobaran api karena angin dan panas terik.

Pada Sabtu, petugas gabungan berjuang memadamkan kebakaran lahan gambut di Kelurahan Syamsudin Noor, Kecamatan Landasan Ulin, Kota Banjarbaru. Lokasi lahan yang terbakar tersebut berada di sekitar bandara.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan