logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊBendungan Sepaku Semoi di IKN ...
Iklan

Bendungan Sepaku Semoi di IKN Mulai Diisi

Bendungan Sepaku Semoi akan memiliki kapasitas 2.000 liter per detik untuk memasok kebutuhan IKN dan 500 liter per detik yang dialokasikan untuk masyarakat Balikpapan.

Oleh
MAWAR KUSUMA WULAN, SUCIPTO
Β· 1 menit baca
Presiden Joko Widodo memutar tuas sebagai simbol penutupan pintu bendungan untuk pengisian awal air di Bendungan Sepaku Semoi, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis (21/9/2023).
KOMPAS/HERU SRI KUMORO

Presiden Joko Widodo memutar tuas sebagai simbol penutupan pintu bendungan untuk pengisian awal air di Bendungan Sepaku Semoi, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis (21/9/2023).

JAKARTA, KOMPAS β€” Bendungan Sepaku Semoi di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, yang dibangun untuk memenuhi kebutuhan air di Ibu Kota Nusantara mulai diisi. Pengisian bendungan sudah mendapatkan rekomendasi dari Komisi Keamanan Bendungan meski pembangunan belum tuntas.

Pengisian Bendungan Sepaku Semoi ditandai pemutaran tuas untuk membendung air di Bendungan Sepaku Semoi oleh Presiden Joko Widodo, Kamis (21/9/2023).

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan