logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊIndonesia Mengejar Kebutuhan 9...
Iklan

Indonesia Mengejar Kebutuhan 9 Juta Talenta Digital

Indonesia perlu lebih banyak memperhatikan pendidikan digital sebab pada 2030 diperlukan 9 juta talenta untuk meningkatkan kontribusi ekonomi digital.

Oleh
AMBROSIUS HARTO MANUMOYOSO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/CY8sRSgvH85hLcHKAbqxZogmV9Y=/1024x768/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F09%2F11%2F260c312c-132f-4334-ac8e-bb8eaf90c20c_jpg.jpg

Sebagian developer dan programmer lulusan IDCamp 2022 seusai menerima sertifikat sekaligus hadir untuk peluncuran IDCamp 2023 di Universitas Airlangga, Surabaya, Jawa Timur, Senin (11/9/2023).

SURABAYA, KOMPAS β€” Indonesia memerlukan 9 juta talenta digital pada 2030 sehingga ekonomi digital akan kian berkontribusi pada produk domestik bruto. Namun, kemampuan menghasilkan talenta digital per tahun 100.000-200.000 orang yang jauh dari kondisi ideal 600.000 orang.

Editor:
Bagikan