logo Kompas.id
NusantaraPolri dan Kepolisian China...
Iklan

Polri dan Kepolisian China Bekerja Sama Tangkap ”Love Scammer” di Batam

Polisi menangkap 88 pelaku penipuan berkedok cinta di Batam. Pelaku dan korban merupakan warga negara China.

Oleh
PANDU WIYOGA
· 1 menit baca
Kepolisian RI dan kepolisian China bekerja sama menangkap sejumlah pelaku <i>love scammer </i>atau penipuan berkedok cinta di Batam, Kepulauan Riau, Selasa (29/8/2023).
HUMAS POLRI

Kepolisian RI dan kepolisian China bekerja sama menangkap sejumlah pelaku love scammer atau penipuan berkedok cinta di Batam, Kepulauan Riau, Selasa (29/8/2023).

BATAM, KOMPAS — Kepolisian Negara RI dan kepolisian China bekerja sama menangkap sejumlah pelaku penipuan berkedok cinta atau love scammer di Batam, Kepulauan Riau. Operasi kerja sama serupa diharapkan juga dapat dilakukan untuk menangkap pelaku kejahatan Indonesia yang bersembunyi di luar negeri.

Wakil Kepala Polda Kepri Brigadir Jenderal (Pol) Asep Safrudin, Rabu (30/8/2023), mengatakan, Polri dan Kementerian Keamanan Publik (Ministry of Public Security/MPS) China telah menangkap 88 pelaku love scammer. Penggerebekan lokasi kejahatan tersebut dilakukan di Batam pada 29 Agustus 2023.

Editor:
HAMZIRWAN HAMID
Bagikan