logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊEvakuasi Petambang di Banyumas...
Iklan

Evakuasi Petambang di Banyumas Terkendala Genangan Air

Selain kendala debit air yang deras, tim SAR gabungan terkendala air yang keruh. Opsi penyelaman oleh TNI AL disiapkan.

Oleh
WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO
Β· 1 menit baca
Tim SAR gabungan memaparkan proses evakuasi delapan petambang emas di Desa Pancurendang, Ajibarang, Banyumas, Jawa Tengah, Kamis (27/7/2023).
WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO

Tim SAR gabungan memaparkan proses evakuasi delapan petambang emas di Desa Pancurendang, Ajibarang, Banyumas, Jawa Tengah, Kamis (27/7/2023).

PURWOKERTO, KOMPAS β€” Evakuasi delapan pekerja tambang ilegal di Desa Pancurendang, Kecamatan Ajibarang, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, terkendala debit air yang terus menggenangi lubang sumur. Upaya penyedotan terus dilakukan dan direncanakan tim Komando Pasukan Katak atau Kopaska akan dikerahkan untuk melakukan penyelaman.

”Mulai Rabu pukul 04.00 sudah dilakukan penyedotan menggunakan sembilan alkon. Namun, airnya tidak berkurang. Proses evakuasi mengalami kesulitan karena adanya suplai air yang begitu besar,” kata Kepala Subseksi Operasi dan Siaga Basarnas Cilacap Priyo Prayudha Utama di lokasi tambang, Kamis (27/7/2023).

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan