logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊPerairan Timur Sultra...
Iklan

Perairan Timur Sultra Dibayangi Gelombang 4 Meter

Hingga sepekan ke depan, gelombang tinggi terus berpeluang terjadi. Masyarakat dan pemerintah diharap waspada. Terlebih lagi pelayaran menjadi transportasi utama di wilayah timur Sultra.

Oleh
SAIFUL RIJAL YUNUS
Β· 1 menit baca
Ribuan warga rela berdesakan di kapal cepat agar bisa mudik sebelum pembatasan berlangsung di Pelabuhan Nusantara Kendari, Sulawesi Tenggara, Rabu (5/5/2021). Selain faktor keamanan pelayaran, tidak tegasnya pemerintah berpotensi membuat kluster baru penularan Covid-19 di wilayah ini.
SAIFUL RIJAL YUNUS

Ribuan warga rela berdesakan di kapal cepat agar bisa mudik sebelum pembatasan berlangsung di Pelabuhan Nusantara Kendari, Sulawesi Tenggara, Rabu (5/5/2021). Selain faktor keamanan pelayaran, tidak tegasnya pemerintah berpotensi membuat kluster baru penularan Covid-19 di wilayah ini.

KENDARI, KOMPAS β€” Gelombang tinggi berpotensi terjadi merata di sisi timur Sulawesi Tenggara dalam beberapa hari ke depan. Tinggi gelombang mulai dari 1 meter hingga 4 meter. Pelayaran dituntut terus waspada seiring tingginya kecelakaan laut di wilayah ini.

Kepala Stasiun Maritim Kendari Sugeng Widarko menuturkan, gelombang tinggi memang diprediksi terjadi mulai Kamis (25/5/2023) hingga sepekan ke depan. Gelombang ini berpeluang menyapu sisi timur Sultra secara merata.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan