logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊNarapidana Anak, Meraih Fitri ...
Iklan

Narapidana Anak, Meraih Fitri dari Balik Jeruji Besi

Kunjungan keluarga untuk anak binaan permasyarakatan punya makna kuat. Ini menjadi harapan akan hari yang lebih baik dan keyakinan bahwa jeruji besi hanya persinggahan sementara.

Oleh
REBIYYAH SALASAH, FIKRI ASHRI
Β· 1 menit baca
Anak binaan di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Jakarta bersalaman seusai melaksanakan shalat Idul Fitri bersama di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Sabtu (22/4/2023).
REBIYYAH SALASAH

Anak binaan di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Jakarta bersalaman seusai melaksanakan shalat Idul Fitri bersama di Jagakarsa, Jakarta Selatan, Sabtu (22/4/2023).

Kunjungan keluarga saat Idul Fitri menjadi oase bagi anak didik pemasyarakatan. Pertemuan ini memberikan harapan akan hari yang lebih baik, serta keyakinan bahwa jeruji besi hanya persinggahan.

FR (19) menangis sesenggukan di pelukan sang kakak, Rizka (24), di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Jakarta, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Sabtu (22/4/2023).

Editor:
DENTY PIAWAI NASTITIE
Bagikan