logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊH-6 Lebaran, Pemudik Menumpuk ...
Iklan

H-6 Lebaran, Pemudik Menumpuk di Pelabuhan Banjarmasin

Pemudik tujuan Jawa Timur menumpuk di Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, pada H-6 Lebaran.

Oleh
JUMARTO YULIANUS
Β· 1 menit baca
Pemudik menumpuk di Terminal Penumpang Bandarmasih, Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, pada H-6 Lebaran, Minggu (16/4/2023). Mayoritas calon penumpang kapal tujuan Surabaya, Jawa Timur, itu belum memiliki tiket sehingga harus antre membeli tiket <i>on the spot</i>.
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Pemudik menumpuk di Terminal Penumpang Bandarmasih, Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, pada H-6 Lebaran, Minggu (16/4/2023). Mayoritas calon penumpang kapal tujuan Surabaya, Jawa Timur, itu belum memiliki tiket sehingga harus antre membeli tiket on the spot.

BANJARMASIN, KOMPAS β€” Pemudik tujuan Jawa Timur menumpuk di Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, pada H-6 Lebaran, Minggu (16/4/2023). Mayoritas calon penumpang kapal laut tujuan Surabaya itu belum memiliki tiket sehingga mereka harus antre membeli tiket kapal di pelabuhan atau on the spot.

Sadar Wibisono (30), salah seorang pemudik, menuturkan, ia bersama rombongan yang berjumlah 13 orang sudah dua hari menunggu di Terminal Penumpang Bandarmasih, Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin. Mereka datang dari Kuala Kurun, Kabupaten Gunung Mas, Kalimantan Tengah, dan hendak mudik ke Pasuruan, Jawa Timur.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan