logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊRp 40,7 Miliar untuk Subsidi...
Iklan

Rp 40,7 Miliar untuk Subsidi Ongkos Angkut di Kaltara

Untuk tahun 2023, subsidi ongkos angkut di Kaltara yang bersumber dari APBN Rp 40,7 miliar. Jumlah tersebut untuk penerbangan orang dan barang ke daerah terpencil, perbatasan, dan terisolasi.

Oleh
SUCIPTO
Β· 1 menit baca
Penumpang turun dari pesawat Susi Air di Bandar Udara Robert Atti Bessing, Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara, Rabu (8/12/2021).
KOMPAS/SUCIPTO

Penumpang turun dari pesawat Susi Air di Bandar Udara Robert Atti Bessing, Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara, Rabu (8/12/2021).

BALIKPAPAN, KOMPAS β€” Pemerintah menyediakan subsidi ongkos angkut atau SOA pesawat perintis ke daerah terpencil di Kalimantan Utara. Warga berharap jadwal penerbangan diperbanyak dan mempercepat jalur darat ke daerah yang terisolasi.

SOA adalah subsidi untuk mobilitas orang dan barang ke daerah yang sulit diakses di Kaltara, seperti perbatasan negara, pedalaman, dan daerah terisolasi. Pada tahun 2022, realisasi SOA yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kaltara Rp 13,4 miliar. Adapun di tahun yang sama, realisasi SOA yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Rp 39,9 miliar.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan