logo Kompas.id
NusantaraSorak Sorai Warga Pacu...
Iklan

Sorak Sorai Warga Pacu Semangat Pelari ”Tilik Candi”

Borobudur Marathon 2022 Powered by Bank Jateng baru saja merampungkan gelaran lomba half marathon bertajuk ”Tilik Candi”. Sorak sorai warga memacu semangat para pelari untuk menyelesaikan lomba.

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 1 menit baca
Peserta lari Tilik Candi memberikan senyumannya bagi para tim yel-yel yang memberi semangat menjelang garis finis pada Borobudur Marathon 2022 Powered by Bank Jateng di Taman Lumbini, kawasan Candi Borobudur, Jawa Tengah, Minggu (13/11/2022).
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Peserta lari Tilik Candi memberikan senyumannya bagi para tim yel-yel yang memberi semangat menjelang garis finis pada Borobudur Marathon 2022 Powered by Bank Jateng di Taman Lumbini, kawasan Candi Borobudur, Jawa Tengah, Minggu (13/11/2022).

MAGELANG, KOMPAS – Borobudur Marathon 2022 Powered by Bank Jateng baru saja merampungkan gelaran lomba half marathon bertajuk ”Tilik Candi” di Kawasan Candi Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Minggu (13/11/2022). Itu merupakan kategori lomba yang bisa diikuti pelari umum. Sorak sorai warga memacu semangat para pelari untuk menyelesaikan lomba.

Lomba tersebut diikuti hampir 5.000 orang. Para peserta terdiri dari pejabat, figur pubik, hingga peminat lari lainnya. Itu termasuk Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo yang sekaligus baru pertama kali mengikuti lomba half marathon.

Editor:
MOHAMAD FINAL DAENG
Bagikan