logo Kompas.id
โ€บ
Nusantaraโ€บMinta Maaf Terkait Banjir,...
Iklan

Minta Maaf Terkait Banjir, Wali Kota Cirebon Janji Lakukan Penanganan

Wali Kota Cirebon Nashrudin Azis memohon maaf kepada masyarakat terkait banjir yang melanda kota tersebut. Pemkot Cirebon tengah mengecek penyebab banjir dan melakukan penanganan.

Oleh
ABDULLAH FIKRI ASHRI
ยท 1 menit baca
Polisi mengecek rumah yang ambruk di Blok Surapandan RT 003 RW 004, Kelurahan Argasunya, Kecamatan Harjamukti, Kota Cirebon, Jawa Barat, Rabu (26/10/2022). Rumah itu ambruk saat hujan deras melanda wilayah Cirebon, Selasa malam.
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Polisi mengecek rumah yang ambruk di Blok Surapandan RT 003 RW 004, Kelurahan Argasunya, Kecamatan Harjamukti, Kota Cirebon, Jawa Barat, Rabu (26/10/2022). Rumah itu ambruk saat hujan deras melanda wilayah Cirebon, Selasa malam.

CIREBON, KOMPAS โ€” Wali Kota Cirebon Nashrudin Azis memohon maaf kepada masyarakat terkait banjir yang melanda sejumlah wilayah di kota itu. Pemerintah Kota Cirebon juga tengah mengecek penyebab banjir dan melakukan penanganan untuk jangka pendek dan panjang, misalnya, dengan pembenahan drainase.

โ€Bagaimanapun Pemkot Cirebon memohon maaf sebesar-besarnya kepada seluruh warga kota dan sekitarnya yang beraktivitas di Kota Cirebon. Karena adanya banjir ini, aktivitas mereka tidak nyaman. Sekali lagi, kami minta maaf,โ€ ujar Azis, Kamis (27/10/2022), di Cirebon.

Editor:
HARIS FIRDAUS
Bagikan