Iklan
Peduli Kesejahteraan Masyarakat Beranda, PLN NTT Hadirkan Listrik di Perbatasan Negara
PLN mengalirkan listrik di Pos Lintas Batas Negara Napan-Timor Leste. Listrik ini untuk mendorong kesejahteraan masyarakat perbatasan.
KEFAMENANU, KOMPAS β PT PLN Unit Wilayah Nusa Tenggara Timur terus memperluas jaringan ke wilayah perbatasan RI-Timor Leste. Kali ini, listrik hadir di Pos Lintas Batas Negara atau PBLN Napan-Oecussi guna membantu melayani ribuan masyarakat di sepanjang PLBN tersebut.
Warga Indonesia di perbatasan harus terus dibantu agar secara bertahap keluar dari keterbelakangan dan kemiskinan. PLN NTT juga melakukan transplantasi terumbu karang di Taman Laut Wisata Alam Teluk Maumere, Sikka.