logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊRuang Kreativitas Tanpa Batas ...
Iklan

Ruang Kreativitas Tanpa Batas dari Jabar

Kreativitas seharusnya tanpa batas. Di Jawa Barat, masalah kekinian dijembatani lewat digitalisasi.

Oleh
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Β· 1 menit baca

Mesin pemberi makan ikan otomatis milik eFishery di kolam budidaya udang, Subang, Jawa Barat. Dengan menyewa mesin ini, petani bisa mengatur pemberian makan udang dari ponsel pintar pengguna. Perangkat ini juga terhubung dengan sensor yang dapat mendeteksi nafsu makan dari ikan yang dibudidayakan.
DOKUMENTAS EFISHERY

Mesin pemberi makan ikan otomatis milik eFishery di kolam budidaya udang, Subang, Jawa Barat. Dengan menyewa mesin ini, petani bisa mengatur pemberian makan udang dari ponsel pintar pengguna. Perangkat ini juga terhubung dengan sensor yang dapat mendeteksi nafsu makan dari ikan yang dibudidayakan.

Perubahan iklim hingga pandemi Covid-19 mengajarkan pentingnya menyediakan ruang diskusi dan produksi baru untuk menghadapi masa depan. Di Jawa Barat, masalah kekinian itu coba direspons lewat digitalisasi peran anak muda dalam memuluskan keinginan itu.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan