logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊPanggung Kopi Lokal di Ajang...
Iklan

Panggung Kopi Lokal di Ajang Balap MotoGP Mandalika

MotoGP Mandalika tidak hanya menjadi panggung bagi pebalap motor dunia. Kopi lokal NTB juga mengambil bagian dan tampil di ajang balap motor paling bergengsi di dunia itu.

Oleh
ISMAIL ZAKARIA
Β· 1 menit baca
Barista asal Lombok Tengah menyiapkan kopi yang akan disajikan untuk penonton MotoGP di gedung VIP Deluxe Sirkuit Internasional Jalan Raya Pertamina Mandalika, Kuta, Pujut, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Minggu (20/3/2022). Asosiasi Kopi Indonesia (Aski) NTB melibatkan sekitar 18 barista dari sejumlah kafe di Lombok untuk terlibat dalam kegiatan tersebut.
ISMAIL ZAKARIA

Barista asal Lombok Tengah menyiapkan kopi yang akan disajikan untuk penonton MotoGP di gedung VIP Deluxe Sirkuit Internasional Jalan Raya Pertamina Mandalika, Kuta, Pujut, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Minggu (20/3/2022). Asosiasi Kopi Indonesia (Aski) NTB melibatkan sekitar 18 barista dari sejumlah kafe di Lombok untuk terlibat dalam kegiatan tersebut.

Gelaran MotoGP Mandalika tidak hanya jadi tempat bagi para pebalap dunia bertanding memperebutkan posisi terbaik. Ajang balap motor paling bergengsi itu juga memberi kesempatan para pelaku usaha kopi lokal tampil memperkenalkan produk mereka.

Gedung VIP Villages Sirkuit Internasional Jalan Raya Pertamina Mandalika, Kuta, Pujut, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Minggu (20/3/2022) pukul 07.00 Wita, masih cukup lengang. Belum terlihat ada penonton datang.

Editor:
GESIT ARIYANTO
Bagikan