logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊAsesmen Kemenkes, Kota Cirebon...
Iklan

Asesmen Kemenkes, Kota Cirebon Masuk PPKM Level 4

Berdasarkan penilaian Kementerian Kesehatan, Kota Cirebon, Jawa Barat berada, dalam PPKM level 4 atau berisiko tinggi penyebaran Covid-19. Selain kasus positif yang melonjak, pelacakan kasus juga terbatas.

Oleh
ABDULLAH FIKRI ASHRI
Β· 1 menit baca
Pengunjung menjalani pemeriksaan suhu tubuh sebelum memasuki Grage City Mall, Kota Cirebon, Jawa Barat, Minggu (13/2/2022). Pengelola mal dan Komando Resor Militer 063 Sunan Gunung Jati menggelar pameran alat utama sistem persenjataan (alutsista) TNI sejak Jumat (11/2/2022) yang dirangkaikan dengan vaksinasi Covid-19.
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Pengunjung menjalani pemeriksaan suhu tubuh sebelum memasuki Grage City Mall, Kota Cirebon, Jawa Barat, Minggu (13/2/2022). Pengelola mal dan Komando Resor Militer 063 Sunan Gunung Jati menggelar pameran alat utama sistem persenjataan (alutsista) TNI sejak Jumat (11/2/2022) yang dirangkaikan dengan vaksinasi Covid-19.

CIREBON, KOMPAS β€” Kota Cirebon, Jawa Barat, masuk dalam status pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat atau PPKM level 4 berdasarkan asesmen Kementerian Kesehatan. Penilaian itu menunjukkan, kasus positif Covid-19 di Cirebon melonjak di tengah keterbatasan pelacakan dan deteksi.

Dalam laman vaksin.kemkes.go.id yang diakses pada Jumat (18/2/2022), situasi Covid-19 di Kota Cirebon berada dalam PPKM level 4 atau berisiko tinggi untuk penularan virus korona baru. Dalam asesmen Kemenkes, Rabu (16/2/2022), kasus positif Covid-19 mencapai 218,25 orang per 100.000 penduduk per pekan.

Editor:
GESIT ARIYANTO
Bagikan