logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊProgram Mandiri Pangan di...
Iklan

Program Mandiri Pangan di Sumsel Sasar 7.481 Keluarga Miskin

Sumsel menargetkan penurunan angka kemiskinan hingga satu digit pada 2023 dengan menggelar Gerakan Sumsel Mandiri Pangan atau GSMP.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3gRwQ_xxLgW4Bzd02PUJ0PAADQ8=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2F20210219RAM-Karangan-Bunga_1613731163.jpeg
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Karangan bunga berjejer di depan Kantor Gubenur Sumatera Selatan, Jumat (19/2/2021). Karangan bunga ini dikirim oleh sejumlah organisasi kepemudaan di Sumsel sebagai bentuk ucapan selamat kepada Pemprov Sumsel yang berhasil menjadikan Sumsel masuk dalam jajaran 10 provinsi termiskin di Indonesia.

PALEMBANG, KOMPAS β€” Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan kembali melanjutkan program Gerakan Sumsel Mandiri Pangan yang sudah berjalan pada tahun ini. Hingga 2023, secara bertahap, ada 7.481 rumah tangga miskin yang disasar. Langkah itu diharapkan menekan kemiskinan yang masih mendera Sumsel.

Asisten II Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Pembangunan Pemprov Sumsel Ekowati Retnaningsih, di Palembang, Kamis (16/12/2021), menjelaskan, program Gerakan Sumsel Mandiri Pangan (GSMP) dicanangkan untuk mengubah pola pikir masyarakat agar lebih produktif dengan memanfaatkan lahan yang ada di tempat tinggalnya.

Editor:
Aufrida Wismi
Bagikan