logo Kompas.id
โ€บ
Nusantaraโ€บDi Purwokerto, Vaksinasi...
Iklan

Di Purwokerto, Vaksinasi Digelar di Rumah Makan Gratis

Vaksinasi di Kabupaten Banyumas mencapai 67 persen. Untuk mempercepat vaksinasi, Rumah Makan Gratis Purwokerto bersama dengan puskesmas setempat menggelar vaksinasi bagi 200 warga sekitar.

Oleh
WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/XqU470lZm0XtbbHYP5O8Q_rFqdU=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F11%2Fbfb97a47-bdf4-4bb2-9991-5ff2602095a1_jpg.jpg
KOMPAS/WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO

Suasana vaksinasi di Rumah Makan Gratis Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Kamis (18/11/2021). Sebanyak 200 vaksin dan makan gratis diberikan kepada warga di sini.

PURWOKERTO, KOMPAS โ€” Sebanyak 200 dosis vaksin jenis AstraZenca diberikan kepada masyarakat Kelurahan Purwokerto Lor, Kecamatan Purwokerto Timur, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, di Rumah Makan Gratis Purwokerto, Kamis (18/11/2021). Setelah vaksin, warga bisa mendapatkan makan gratis.

โ€Vaksinasi ini dibuat untuk mendukung program pemerintah. Menurut rencana, ada kuota 200 dosis vaksin, hingga siang ini sudah ada 50 yang menerima vaksin,โ€ tutur Koordinator Rumah Makan Gratis Purwokerto Edy Priyanto, Kamis.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan