logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊRentan Tertular Covid-19, Ibu ...
Iklan

Rentan Tertular Covid-19, Ibu Hamil Diminta Tak Ragu Ikut Vaksinasi Covid-19

Capaian vaksinasi Covid-19 terhadap ibu hamil secara nasional baru mencapai 0,1 persen dari target 11,27 juta jiwa. Percepatan vaksinasi sangat diperlukan untuk meningkatkan imunitas dari penularan virus korona baru.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fg6ZZ00BSmvwN10QY0j2AeKvIUM=/1024x665/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2F20210819RSHS-01_1629374796.jpeg
RUMAH SAKIT UMUM PUSAT DR HASAN SADIKIN

Suasana penyuntikan vaksin Covid-19 kepada ibu hamil di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Dr Hasan Sadikin, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (19/8/2021).

BANDUNG, KOMPAS β€” Ibu hamil diminta tidak ragu mengikuti vaksinasi Covid-19 untuk memperkuat imunitas dari penularan virus korona baru. Penyuntikan vaksin terhadap salah satu kelompok rentan tersebut ditargetkan rampung pada Oktober 2021.

Ketua Perkumpulan Obstetri dan Ginekologi Indonesia (POGI) Jawa Barat RM Sonny Sasotya mengatakan, capaian vaksinasi terhadap ibu hamil secara nasional baru mencapai 0,1 persen dari target 11,27 juta jiwa.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan